Jumat, 11 Juni 2010

batu hias

Batu hias merupakan macam batu yang memiliki keunggulan dari batu alam dimana batu hias bobotnya lebih ringan hanya sepertiga dari batu alam biasa jadi dalam hal ini tidak membebani struktur bangunan serta mudah dalam pelaksanaan pemasangannya sebagai elemen interior maupun eksterior bangunan.

 Pada dasarnya batu hias ini merupakan batu yang dibuat secara fabrikasi yang mempunyai ragam motif dan warna yang natural cenderung di buat tidak berpori sehingga tahan terhadap jamur dan lumut.

Dengan keunggulan yang mendasar ini batu hias kebanyakan dipilih sebagai bagian dari konsep bangunan minimalist dan eco house yang mendiskripsikan lebih dekat dengan alam oleh karenanya dengan keunggulan dan kelebihan batu hias, menjadikannya sebagai titik pandang / point of interest dari konsep suatu bangunan.

Adalah baik untuk di gunakan pada rumah kecil maupun besar dengan penempatan batu hias di sesuaikan dengan tema dan konsep bangunan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar